Pemerintah Pusat dan Daerah Sinergitas Kendalikan Stunting
Istilah stunting mungkin masih terdengar asing di telinga sebagian orang. Padahal, masalah kesehatan satu ini cukup umum terjadi di Indonesia. Bahkan, stunting sendiri pernah menjadi masalah yang mendapat perhatian khusus dari Kementerian Kesehatan lewat kampanye bertajuk ‘Melawan Stunting’. Secara umum, stunting adalah salah satu penyakit kronis yang memengaruhi faktor pertumbuhan anak-anak.
PONTIANAK- Wakil Wali Kota
Pontianak, Bahasan berharap adanya sinergitas dari Pemerintah Pusat khusus membenahi masalah stunting di Kota Pontianak. Kendati angka penurunan stunting di Kota Pontianak sudah melewati target nasional. dia menyebut tidak ingin ada warga Mengidap Kondisi Stunting.
Pada dasarnya kami Pemerintah Kota Pontianak mendorong dan ingin mempercepat penurunan angka stunting bahkan harapannya sampai di angka nol.
Namun karena faktor kekurangan anggaran akibat refocusing usai pandermi kinerja jadi terhambat padahal persoalan stunting itu
genting paparan”.